TENTARA YANG DICITA-CITAKAN

Edisi: 07/02 / Tanggal : 1972-04-22 / Halaman : 05 / Rubrik : NAS / Penulis :


SETELAH dibulan Djanuari jang lalu mereka sepakat merumuskan
"Indonesia Jang Kita Tjita-Tjitakan", ke-4 organisasi Mahasiswa
HMI, MNI, PMKRI, GMKI--kembali mengadakan pertemuan di
Tjipajung. Dengan peserta jang diperluas, Pertemuan Tjipajung
ke-II ini agaknja bermaksud nentjari bentuk implementasi dari
apa ang telah disepakati dulu. Paling tidak tulah jang terkesan
dari tema pandjang: perentjanaan Masjarakat Dan Tanggung Djawab
Generasi Muda Mentjapai Indoesia Jang Kita Tjita-Tjitakan.
Mematja daftar nama-nama jang akan mendjadi pembitjara utama
seperti Djendera Soemitra, Letdjen Sutopo Juwono, Majdjen Hasnan
Habib, Prof. Widjojo Nitisastro, Sudjatmoko, Alfian dan
lain-lain - dengan nama-nama pembahas jang umumnja tidak pula
asing--ada alasan untuk mengharap sebelumnja bahwa pembitjaraan
akan tidak hanja ikan menjangkut hal-hal umum akan tetapi
terutama akan bertitik berat pada jara-tjara pelaksanaan
ide-ide. Tetapi harapan itu telah bujar pada atjara nalam
pertama, ketika Djenderal Soemitro dan Majdjen Hasnan Habib jang
diharapkan akan mengemukakan fikiran-fikiran sekitar "Segi
Keamanan dan pertahanan", ternjata tidak djuga dapat hadir.
Sebabnja "karena kesulitan tehnis", seperti dikatakan Chris
Siner Key Timu, jang bertindak sebagai moderator malam itu
Meskipun demikian menurut moderator, panitia telah mendapat
rekomendasi dari Kepala Staf Kekarjaan Hankam Letdjen Darjatmo
untuk membitjarakan masalah hankam dalam forum…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Setelah Islam, Kini Kebangsaan
1994-05-14

Icmi dikecam, maka muncul ikatan cendekiawan kebangsaan indonesia alias icki. pemrakarsanya adalah alamsjah ratuperwiranegara, yang…

K
Kalau Bukan Amosi, Siapa?
1994-05-14

Setelah amosi ditangkap, sejumlah tokoh lsm di medan lari ke jakarta. kepada tempo, mereka mengaku…

O
Orang Sipil di Dapur ABRI
1994-05-14

Sejumlah pengamat seperti sjahrir dan amir santoso duduk dalam dewan sospol abri. apa tugas mereka?