Pekan Yang Kaku

Edisi: 49/06 / Tanggal : 1977-02-05 / Halaman : 25 / Rubrik : MS / Penulis :


BEGITU pentingkah pendidikan musik di Indonesia? Dijawab oleh Syarif Thayeb: "Musik yang baik, pening artinya dalam kehidupan sehari-hari. Karena dengan melalui pendidikan musik dapat dikembangkan rasa inilah yang . . . ".

Kalimat-kalimat Menteri P & K tersebut merupakan sambutan tatkala dia langsungkan apa yang dinamakan Pekan Asambel Musik Anak-anak dan Remaja, mengambil tempat di Gelanggang Mahasiswa Sumantri Brodjonegoro, Kuningan, Jakarta, tanggal 17 -19 Januari ini. 14 buah daerah (Bengkulu, Sulawei Tengah, Nusa Tenggara Barat, DI Yogyakarta, Lampung, Sumatera Utara, fawa Tengah, Riau, Kalimantan Barat, Sumatera Barat, DKI Jaya, Jawa Barat, Jawa Timur, Sulawesi Selatan), telah terangsang hadir. Dikabarkan beberapa daerah yang lain tak sempat mengirimkan ansambelnya karena kesulitan duit. Tak apa, mereka juga dikasih tanda penghargaan. "Karena daerah itu termaiuk yang sudah mengembangkan metode Bina Musika", sambut Sampurna Direktur Pengembangan Kesenian yang yang menjadi Ketua Panitia.

Sebagai diketahui, Direktorat Pengembangan Musik telah memberi nama pendidikan musik di Indonesia dengan 'Metode Bina Musika". "Sebelumnya, sistim pendidikan kesenian terutama musik dikerjakan dengan cara sendiri-sendiri tanpa pola kerja yang sama", kata Sampurna lebih lanjut. Pada…

Keywords: Syarif ThayebPekan Asambel MusikSampurnaAgus RusliObiBang AliFrans HaryadiAP. Suhastjarja M. NusFX SutopoRAJ SudjasminR. RusmanPraharyawan PrabowoMJ Fonno
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Skandal Bapindo dalam Irama Jazz
1994-05-14

Harry roesli dan kelompoknya mengetengahkan empat komponis muda, dan kembali menggarap masalah sosial. dihadirkan juga…

N
Ngeng atau Sebuah Renungan Sosial
1994-05-21

Djaduk ferianto, yang banyak membuat ilustrasi musik untuk film, mementaskan karya terbarunya. sebuah perpaduan musik…

A
Aida di Podium yang Sumpek
1994-05-21

Inilah karya kolosal giuseppe verdi. tapi london opera concert company membawakannya hanya dengan enam penyanyi,…