Jusuf Kalla: Ada Bupati yang Mengipasi Demo

Edisi: 23/35 / Tanggal : 2006-08-06 / Halaman : 35 / Rubrik : NAS / Penulis : , ,


SUDAH dua bulan gempa di Yogyakarta dan Jawa Tengah berlalu, tapi getarannya seolah masih terasa sampai sekarang. Goyangan muncul dalam bentuk lain: berbagai aksi demonstrasi yang digelar oleh para korban. Mereka menuding Wakil Presiden Jusuf Kalla ingkar janji dalam memberikan bantuan.

Langkah hukum juga dilakukan oleh Koalisi Pekerja Hukum Yogyakarta. Mereka melayangkan somasi kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Jusuf Kalla pekan lalu. Kedua pemimpin ini diminta meminta maaf karena dinilai telah berbohong soal bantuan. Dana pakaian dan bantuan alat rumah tangga yang dijanjikan dibatalkan dan uang perbaikan rumah tak sesuai dengan pernyataan sebelumnya.

Menghadapi aksi itu, Jusuf Kalla yang juga Ketua Badan Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana telah menyiapkan setumpuk data. Dia menjelaskan persoalan tersebut…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Setelah Islam, Kini Kebangsaan
1994-05-14

Icmi dikecam, maka muncul ikatan cendekiawan kebangsaan indonesia alias icki. pemrakarsanya adalah alamsjah ratuperwiranegara, yang…

K
Kalau Bukan Amosi, Siapa?
1994-05-14

Setelah amosi ditangkap, sejumlah tokoh lsm di medan lari ke jakarta. kepada tempo, mereka mengaku…

O
Orang Sipil di Dapur ABRI
1994-05-14

Sejumlah pengamat seperti sjahrir dan amir santoso duduk dalam dewan sospol abri. apa tugas mereka?