Mencari Wamang Di Sela Grasberg

Edisi: 02/34 / Tanggal : 2005-03-13 / Halaman : 31 / Rubrik : NAS / Penulis : Wijanarko, Tulus , Warta, Martha , Djunaidiy, Mahbub


Antonius Wamang. Nama yang lamat-lamat sudah lepas dari ingatan publik itu kini seperti menyela perhatian. Pemilik nama ini adalah seorang pria yang dijadikan tersangka dalam kasus penembakan di Mil 62 Tembagapura, Papua, dua setengah tahun silam. Sebuah peristiwa yang gaungnya sampai ke Amerika Serikat karena menyebabkan tewasnya dua warga negara itu: Ted Burcon dan Rickey Lean Spear. Satu orang lagi yang ikut meregang nyawa adalah warga negara Indonesia bernama FX Bambang Riwanto.

Kini Wamang dibicarakan karena dicopotnya segel program pelatihan militer internasional AS dengan Indonesia (International Military Educational and Training Program/IMET). Salah satu alasannya, Indonesia dianggap menangani dengan baik tragedi yang terjadi di punggung Pegunungan Grasberg itu.

Penanganan peristiwa berdarah di Timika itu seperti rapor bagus bagi pemerintah Indonesia. Dan nama Wamang, yang dimunculkan sebagai tersangka, bagai polesan yang mempercantik rapor…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Setelah Islam, Kini Kebangsaan
1994-05-14

Icmi dikecam, maka muncul ikatan cendekiawan kebangsaan indonesia alias icki. pemrakarsanya adalah alamsjah ratuperwiranegara, yang…

K
Kalau Bukan Amosi, Siapa?
1994-05-14

Setelah amosi ditangkap, sejumlah tokoh lsm di medan lari ke jakarta. kepada tempo, mereka mengaku…

O
Orang Sipil di Dapur ABRI
1994-05-14

Sejumlah pengamat seperti sjahrir dan amir santoso duduk dalam dewan sospol abri. apa tugas mereka?