Politik Menggoyang Saham Facebook

Edisi: 08/47 / Tanggal : 2018-04-22 / Halaman : 75 / Rubrik : EB / Penulis : Manggi Habir, ,


HARGA saham Facebook di Amerika Serikat terus menanjak sepanjang tahun lalu. Puncaknya menyentuh US$ 194 per lembar saham pada awal Februari tahun ini. Namun, setelah itu, harga sahamnya mulai berbalik arah dan lengser sampai titik terendah US$ 157 per lembar pada 6 April 2018.

Jatuhnya nilai saham Facebook pada Maret lalu mencapai US$ 100 miliar, hampir setara dengan devisa negara kita. Facebook ternyata tidak sendirian. Meski tidak separah Facebook, harga saham perusahaan teknologi Amerika Serikat lain, seperti Google, Twitter, dan Netflix, juga menurun.

Ternyata prospek para perusahaan teknologi Amerika ini berubah mendung karena regulator di sana…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14

Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…

S
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14

Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…

S
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14

Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…