Aaron Bushnell Bakar Diri Menolak Genosida Israel
Edisi: 3 Mare / Tanggal : 2024-03-03 / Halaman : / Rubrik : INT / Penulis :
PADA Minggu sore, 25 Februari 2024, Aaron Bushnell, prajurit Angkatan Udara Amerika Serikat, menghampiri Kedutaan Israel di Washington, DC, Amerika. Dia meletakkan telepon selulernya di tanah untuk memulai siaran langsung di Twitch, platform berbagi video negeri itu. Pemuda 25 tahun itu lalu mendekati gerbang kedutaan, membakar dirinya, dan berteriak “Bebaskan Palestina!”.
Dalam videonya, Bushnell berbicara tentang alasan dia melakukan hal tersebut. “Saya tidak akan lagi terlibat dalam genosida,” katanya dalam video, mengacu pada genosida Israel terhadap bangsa Palestina di Gaza. “Saya akan melakukan aksi protes ekstrem. Namun, dibandingkan dengan apa yang dialami orang-orang di Palestina di bawah penjajahan mereka, hal ini tidaklah ekstrem sama sekali. Inilah yang diputuskan oleh kelas penguasa sebagai hal yang normal.”
Beberapa jam sebelum membakar diri, Bushnell mengunggah tautan Twitch tempat…
Keywords: Palestina, Bakar Diri, Junta Militer Myanmar, Genosida Israel, Aaron Bushnell, 
Artikel Majalah Text Lainnya
Jalan Pria Ozon ke Gedung Putih
2007-10-28Hadiah nobel perdamaian menjadi pintu masuk bagi al gore ke ajang pemilihan presiden. petisi kelompok…
Pesan Kematian dari Pazondaung
2007-10-28Jasad ratusan biksu dikremasi secara rahasia untuk menghilangkan jejak. penangkapan dan pembunuhan biarawan terus berlangsung…
Mangkuk Biksu Bersaksi
2007-10-28Ekonomi warga burma gampang terlihat pada mangkuk dan cawan para biksu. setiap pagi, biksu berke…