Wawancara Eksklusif Robert Bonosusatya Soal Tuduhan Korupsi Timah Di Bangka Belitung

Edisi: 28 Apr / Tanggal : 2024-04-28 / Halaman : / Rubrik : HK / Penulis :


NAMA pengusaha Robert Bonosusatya muncul setelah Kejaksaan Agung menetapkan sejumlah tersangka dalam korupsi tata niaga timah. Mulanya Kejaksaan Agung menangkap Tamron Tamsil alias Aon yang kerap disebut raja timah di Bangka Belitung. Kemudian penyidik turut menahan Direktur Utama PT Refined Bangka Tin Suparta. Secara kebetulan, pengusaha 61 tahun itu memiliki inisial yang sama dengan PT Refined Bangka Tin: RBT. Robert mengakui Tamsil dan Suparta sebagai teman dekat.
Kejaksaan Agung sudah memeriksa Robert pada Senin, 1 April 2024. Pemeriksaan itu menyangkut kedekatan Robert dengan sejumlah tersangka. Penyidik juga bertanya soal sejumlah aliran uang dari Robert ke PT RBT. Setelah muncul kasus korupsi timah itu, Robert mengaku sering sakit. Ia pernah menjalani transplantasi ginjal pada 2015. Ia juga mengaku bisnisnya terganggu karena namanya terseret korupsi timah. Dengan suguhan kopi dan kue-kue basah, Robert menerima wartawan Tempo, Fajar Pebrianto, Lani Diana, dan Mustafa Silalahi, di sebuah tempat di Jakarta Selatan pada Jumat, 26 April 2024.
Benarkah Anda pernah mengirim uang total Rp 63,7 miliar ke rekening PT Refined Bangka Tin (RBT) pada 2018 dan 2020?
Itu uang untuk pinjaman Suparta yang menggunakan rekening PT…

Keywords: Kejaksaan AgungRobert BonosusatyaKorupsi TimahRefined Bangka TinTimah IlegalBisnis TimahTimah Bangka Belitung
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

V
Vonis Menurut Kesaksian Pembantu
1994-05-14

Tiga terdakwa pembunuh marsinah dijatuhi hukuman 12 tahun penjara. pembela mempersoalkan tak dipakainya kesaksian yang…

H
Hitam-Hitam untuk Marsinah
1994-05-14

Buruh di pt cps berpakaian hitam-hitam untuk mengenang tepat satu tahun rekan mereka, marsinah, tewas.…

P
Peringatan dari Magelang
1994-05-14

Seorang pembunuh berencana dibebaskan hakim karena bap tidak sah. ketika disidik, terdakwa tidak didampingi penasihat…