DirJen Bea Cukai, Martiono Hadianto: "Hukum Mesti Berlaku untuk Semua"

Edisi: 05/27 / Tanggal : 1998-11-09 / Halaman : 50 / Rubrik : INVT / Penulis : Wiremmer Hendriko L , Setiyardi, Arjanto, Dwi


DIREKTUR Jenderal Bea Cukai, Martiono Hadianto, baru empat bulan menduduki jabatannya. Tapi ia bukan orang baru di Departemen Keuangan. Dirjen yang dikenal sebagai pekerja keras itu masuk ke departemen tersebut pada 1972, setahun setelah menyelesaikan studi master of business administration (M.B.A.) di Universitas Oregon.

Ruang kerjanya di Direktorat Jenderal Bea Cukai, yang luas dan lapang, dilengkapi dua monitor televisi. Dengan cara ini, ia bisa memantau seluruh kegiatan kantornya dengan cermat.

Rabu pekan lalu, Martiono menerima Setiyardi dan Nurur Rokhmah Bintari dari TEMPO. Petikannya:

Bagaimana kebijakan pemerintah dalam mengatur masuknya mobil mewah?

Pada dasarnya, pemerintah tidak memberikan izin untuk memasukkan mobil-mobil CBU (completely built-up) selama ini. Bea Cukai…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

M
Muslihat Cukong di Ladang Cepu
2008-01-13

Megaproyek pengeboran di blok cepu menjanjikan fulus berlimpah. semua berlomba mengais rezeki dari lapangan minyak…

T
Terjerat Suap Massal Monsanto
2008-02-03

Peluang soleh solahuddin lolos dari kursi terdakwa kejaksaan agung kian tertutup. setumpuk bukti aliran suap…

H
Hijrah Bumi Angling Dharma
2008-01-13

Blok cepu membuat bojonegoro tak lagi sepi. dari bisnis remang-remang hingga hotel bintang lima.