Alex Tirta Juwana Darmadji, Pendiri Grup Alexis: Namanya Juga Tempat Hiburan

Edisi: 49/46 / Tanggal : 2018-02-04 / Halaman : 53 / Rubrik : INVT / Penulis : TIM INVESTIGASI, ,


Hotel Alexis menjadi simbol pusat hiburan kelas atas bagi para pemuja kenikmatan selama belasan tahun belakangan. Hotel ini masyhur karena memiliki fasilitas one stop entertainment, seperti karaoke, griya spa, dan diskotek. Bukan hanya fasilitasnya yang bintang lima, nama Alexis berkibar sebagai penyedia pekerja seks kelas atas- bahkan diimpor dari Asia dan Eropa. Arman Tirta, yang disebut mewarisi kerajaan bisnis Alex Tirta Juwana Darmadji, pendiri Grup Alexis, tak mau berkomentar panjang. Ia mengaku sudah melepas manajemen Grup Alexis. Ayah Arman, Alex Tirta, tak tegas membantah ada praktik prostitusi di sana. Berikut ini petikan wawancara Alex, yang dihubungi via telepon, Selasa pekan…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

M
Muslihat Cukong di Ladang Cepu
2008-01-13

Megaproyek pengeboran di blok cepu menjanjikan fulus berlimpah. semua berlomba mengais rezeki dari lapangan minyak…

T
Terjerat Suap Massal Monsanto
2008-02-03

Peluang soleh solahuddin lolos dari kursi terdakwa kejaksaan agung kian tertutup. setumpuk bukti aliran suap…

H
Hijrah Bumi Angling Dharma
2008-01-13

Blok cepu membuat bojonegoro tak lagi sepi. dari bisnis remang-remang hingga hotel bintang lima.